
PROFIL SPI AC SPECIALIST
Saat ini kenyamanan ruangan menjadi perhatian banyak pihak, terutama bagi dunia industri. Kecenderungan meningkatnya kebutuhan akan lingkungan kerja yang nyaman merupakan sinyalemen bahwa begitu pentingnya sistem pendingin udara yang optimal. Yang pada akhirnya sistem AC yang handal dan profesional harus diterapkan dan disesuaikan untuk memenuhi kebutuhan klien.
"Kenyamanan udara bukan sekedar pilihan, tetapi investasi untuk produktivitas yang tak ternilai harganya."
LATAR BELAKANG PERUSAHAAN
PT. SCARLET POWER INDONESIA adalah Perusahaan Outsource Service yang bergerak dalam bidang usaha AC ( Air Conditioner ) meliputi : Penjualan, Pemasangan, Perawatan Dan Service AC mempunyai kualifikasi khusus yang dapat memuaskan kebutuhan setiap pelanggan , serta didukung para teknisi yang berpengalaman dan professional di bidangnya.

VISI
Menjadi perusahaan terdepan di bidang jasa perawatan spesialis pendingin yang mengutamakan profesionalisme kerja serta pelayanan prima dengan sepenuh hati.
MISI
- Mengutamakan kepuasan klien.
- Menangani semua keluhan yang terjadi dengan pelanggan.
- Membantu meringankan beban pelanggan secara berkelanjutan.
KLIEN KAMI







































